panduan lomba esai budidaya perairan


Panduan Lomba Esai Budidaya Perikanan
(Aquaculture Esay Competisions 2018)

Himpunan Mahasiswa Akuakultur (HIMAKUA) mengadakan lomba karya esai tinggkat SMA/SMK/MA se-Barat Selatan Aceh guna agar siswa(i) berperan aktif dalam pelaksanaan pembangunan budidaya perairan (akuakultur) di Indonesia. Selain memancing sikap kritis dari civitas pendidikan, lomba ini dimaksudkan untuk membangun kreativitas, mengembangkan nilai-nilai kebangsaan dan kejujuran cara pandang dalam berlomba, serta membangun kesadaran akan pentingnya budidaya perairan (Akuakualtur) berkelanjutan. Adanya ruang untuk menuangkan ide, kritik, maupun apresiasi melalui tulisan diharapkan dapat membangun budaya menulis yang memberikan sumbangan nyata terhadap pendidikan di Barat Selatan Aceh. 
Dalam kesempatan kali ini Himpunan Mahasiswa Akuakultur (HIMAKUA) memiliki tujuan untuk meningkatkan kemampuan menulis siswa(i) tinggkat SMA/SMK/MA se-Barat Selatan Aceh dengan hadiah-hadiah yang sangat menarik. Panduan Esai ini dibuat untuk memudahkan peserta dalam membuat esai sesuai dengan kriteria yang sudah ditetapkan. Dalam panduan ini dipaparkan berbagai teknis perlombaan. Sehingga, para peserta dalam hal ini yang akan menulis esai mendapat deskripsi penulisan yang benar dan dapat aktif membangun minat menulis.

A. TEMA LOMBA
“Membangun Semangat Wirausaha Muda Bidang Budidaya Perikanan”

B. SUBTEMA
Ø  Lingkungan Budidaya Perairan
Ø  Budidaya Perikanan Modern
Ø  Teknologi Budidaya Perikanan
Ø  Sosial Ekonomi Budidaya Perikanan
   
C. PERSYARATAN PESERTA LOMBA
  1. Peserta adalah siswa(i) aktif tingkat SMA/SMK/MA sederajat se-Barat Selatan Aceh
  2. Peserta lomba merupakan individu/kelompok (maksimal 2 orang/kelompok).
3.      Setiap peserta diperkenankan mengirim maksimal 3 karya.
4.      Karya esai ditulis dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar
  1. Naskah harus sesuai dengan tema dan sub tema 
  2. Pendaftaran dan pengiriman hasil karya esai sesuai tanggal yang di tentukan






D. PERSYARATAN PENULISAN ESAI
1.      Jangka waktu batas pengumpulan tanggal sesuai dengan tanggal  yang sudah di tetapkan panitia.
2.      Karya esai merupakan hasil karya sendiri dan belum pernah menang dalam lomba sejenis. 
3.      Keputusan  dewan juri/tim penilai tidak dapat diganggu gugat;
4.      Panitia memiliki hak untuk mempublikasikan naskah esai dalam media apapun dengan tetap mencantumkan nama penulisnya;
5.      Ketentuan penulisan:
·         Panjang naskah esai minimal 2 halaman, maksimal 5 halaman (diluar cover)
·         Esai diketik spasi 1,5 pada kertas A4 dengan huruf Times New Roman 12 pt;
·         Batas pengetikan (margin) : kiri 4 cm, kanan 3 cm, atas 3 cm, dan bawah 3 cm;
·         Nomor halaman dimulai dari isi naskah dengan menggunakan angka  (1,2,3,4,..)
·         Cover dan Lampiran tidak diberi nomor halaman.
·         Diperbolehkan menampilkan tabel atau gambar yang mendukung ide karya.

E. FORMAT PENULISAN
Sistematika Penulisan
1. Cover
2. Isi/naskah esai 
· Latar belakang
· Isi
· Penutup
· Daftar pustaka
3. Lampiran I (jika ada)
4. Lampiran II (Biodata Ketua dan Anggota yang ditanda tangani Kepala/Wakil Sekolah)
 *(Bentuk  scen/foto)


F. PENGIRIMAN BERKAS
Pengiriman berkas bisa dilakukan dengan cara:
  1. Peserta langsung mengirimkan hasil karya esainya dimulai pada tanggal 21 Oktober- 04 November 2018 pukul 23:59 WIB
2.      Hasil karya esai disimpan dalam bentuk word (.doc) atau PDF (.pdf) dengan format nama file: Nama Ketua_Judul Esai_Nomor HP
  1. Peserta lomba mengirimkan hasil karya esai secara online ke email: utuhimakua@gmail.com dengan Subjek: Nama Ketua_Judul ESAI_ Nama Sekolah_ Nomor HP





G. PENGHARGAAN
Juara I                    :    Uang Tunai + Tropy + Sertifikat.
Juara II                   :    Uang Tunai + Tropy + Sertifikat.
Juara III                 :    Uang Tunai + Tropy + Sertifikat. 
Juara Harapan I      :    Uang Tunai + Tropy + Sertifikat
Juara Harapan II    :    Uang Tunai + Tropy + Sertifikat
(10 besar Kelompok Peserta Pemenang mendapat Sertifikat Penghargaan)

H. TIMELINE ACARA PENDAFTARAN & PENGUMPULAN ESAI
1. Pendaftaran                 :    21 Oktober - 04 November 2018
2. Pengiriman berkas       :    21 Oktober – 04 November 2018
3. Pengumuman               :    06 November 2018
4. Penyerahan hadiah akan dilaksanakan pada :
     Hari, Tanggal              :    Jum’at, 09 Oktober  2018
  Waktu                         :    08.00 WIB - Selesai
          Tempat                       :    Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, UTU

I. KRITERIA PENILAIAN
1.      Penilaian ini dilakukan oleh Tim Juri yang ditetapkan oleh panitia Lomba  Esai
2.      Naskah yang diterima sesuai dengan batas waktu yang telah ditentukan
3.      Tim juri akan menetapkan 10 pemenang berdasarkan penilaian haasil karya esai yang telah dikirim 
4.      Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.
5.      Aspek - aspek yang dinilai dan bobot penjurian :

No.
Aspek Penilaian
Uraian
Bobot
1.
Orisinalitas
Esai yang dibuat harus asli, tidak meniru esai orang lain, bukan terjemahan, atau saduran. Naskah belum pernah diterbitkan di media apapun dan tidak sedang diikut sertakan dalam kegiatan serupa.
30%
2.
Inovatif

Esai yang dibuat berisi gagasan yang inovatif dalam arti mengandung gagasan – gagasan baru yang bisa diterima oleh banyak orang atau bisa diakui sebagai sesuatu yang bermanfat
25%

3.
Sistematis

Esai disampaikan dalam bentuk yang jelas, runut, dan didukung oleh data atau informasi yang terpercaya dan tata bahasa Indonesia yang baik dan benar
25%

4.
Format

Esai harus mengikuti format penulisan sesuipanduan lomba
20%


J. GRAND FINAL LOMBA ESAI
Pengumuman 10 karya esai terbaik akan disampaikan oleh panitia pada tanggal 05-06 Oktober 2018 melalui via SMS/WA. 10 Kaya esai terbaik tersebut akan diundang untuk menghadiri acara pengumuman pemenang dan penyerahan hadiah di hadapan dewan juri pada tanggal 09 Oktober 2018 di Universitas Teuku Umar..

K. Info Lebih Lanjut Hubungi :
a. Instagram: @HIMAKUA.UTU
b. e-mail: utuhimakua@gmail.com ,atau dengan menghubungi contact person di bawah ini:
          c. Contact Person :  - 0852 5020 2807 (aulia)
-  0822 7440 3992 (sakinah)
- 0852 6367 2206 (putri)































Format Halaman Cover




JUDUL ESAI
………………………………………………………………………………
Karya Ini Disusun untuk Mengikuti lomba Esai se-Barat Selatan Aceh








Logo Sekolah
(tidak wajid dimasukan)










Disusun oleh:
(Nama Lengkap dan anggota jika ada)










NAMA DAN ALAMAT SEKOLAH
TAHUN

Format Lampiran Biodata
Biodata Peserta

1.
Judul Materi
:

2.
Ketua Tim



Nama Lengkap
:


NIS
:


Jurusan
:


HP
:


E-mail
:


Kelas
:

3.
Anggota Tim



Nama Lengkap
:


NIS
:


Jurusan
:


Kelas
:

4.
Asal sekolah
:

5.
Alamat sekolah
:


Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan lomba esai bididaya perairan.
19


Mengetahui,
Kepala/Wakil Sekolah


Stempel/ttd
(                                     )
NIDN.

Alamat, tanggl bulan tahun
Ketua TIM,



(                                          )
NIS.


Komentar

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. link yang di revisi:
    https://himakua.blogspot.com

    BalasHapus
  3. J. GRAND FINAL LOMBA ESAI

    Pengumuman 10 karya esai terbaik akan disampaikan oleh panitia pada tanggal 06 November 2018 melalui via SMS/WA. 10 karya esai terbaik akan mendapatkan sertifikat dan 5 Kaya esai terbaik akan diundang untuk menghadiri acara dan menjelaskan/mempresentasikan sedikit hasil karyanya di hadapan juri, pengumuman pemenang dan penyerahan hadiah pada tanggal 09 November 2018 di Universitas Teuku Umar.

    BalasHapus

Posting Komentar